Wisata Lampau Rumpiang
Tergolong Baru, Wisata Lampau Rumpiang Hadirkan Spot Foto Menarik
Sudah jadi trend saat ini dimana-mana. Setiap wahana atau wisata baru selalu menyajikan spot foto yang menarik untuk pengunjung.
Editor: Edi Nugroho
banjarmasinposttravel.tribunnews.com - Sudah jadi trend saat ini dimana-mana. Setiap wahana atau wisata baru selalu menyajikan spot foto yang menarik untuk pengunjung.
Begitu pula di lokasi wisata Lampau Rumpiang, Marabahan. Sejumlah sudut kawasan ini disiapkan spot foto yang mewakili kekhasannya.
Seperti titian kayu yang menghubungkan dari Lampau (semacam pondok), replika sarang burung dan gerbang dengan latar megahnya Jembatan Rumpiang.
Baca juga: Mampir ke Lampau Rumpiang, Nikmati Suasana Santai di Tepian Sungai Barito
Selain itu, pengunjung juga bisa berfoto di gazebo dengan latar Sungai Barito beserta aktivitas masyarakat setempat.
Jika beruntung, sesekali pengunjung bisa berfoto dengan background kapal tongkang batu bara yang melintas di Sungai Barito.
Hal ini menjadi momen langka yang jarang ditemui wisatawan di lain tempat. Karena Lampau Rumpiang yang berada di sisi Sungai Barito sendiri merupakan lintasan kapal besar pengangkut batu bara ini. (banjarmasinposttravel.tribunnews.com /MuhammadTabri)
VIDEO Berkunjung ke Lampau Rumpiang, Destinasi Wisata Baru di Marabahan |
![]() |
---|
Wisata Kalsel, Nikmati Pesona Tepian Sungai Barito, Segini Tarif Masuk Lampau Rumpiang |
![]() |
---|
Wisata Kalsel, Santai di Lampau Rumpiang, Bisa Bawa Pulang Souvenir Khas Batola |
![]() |
---|
Mampir ke Lampau Rumpiang, Nikmati Suasana Santai di Tepian Sungai Barito |
![]() |
---|
Wisata Kalsel, Berkunjung ke Lampau Rumpiang, Destinasi Wisata Baru di Marabahan |
![]() |
---|